Melakukan perjalanan jauh, membutuhkan persiapan khusus. Periksalah hal-hal berikut, yang seringkali kita abaikan namun bisa berakibat fatal.
Author Archives: Otomotif Bandung
Mesin dan oli, ibarat ikan dan air. Kelangsungan proses kerja mesin sangat ditentukan oleh keberadaan oli. Bila oli kurang, komponen mesin akan cepat aus akibat gesekan.
Tekanan ban harus sesuai dengan yang telah ditetapkan. Periksalah tekanan ban pada waktu-waktu tertentu dan tambahkanlah udara apabila diperlukan. Berikut ini hal-hal yang harus anda perhatikan
Kita sering tidak memperhatikan hal-hal kecil dalam berkendara yang ternyata memiliki dampak yang berarti dalam menghemat BBM. Berikut adalah contoh dari beberapa hal sepele tersebut:
Kita sering melupakan pentingnya akan kampas rem, padahal kampas rem adalah peranti penjamin keselamatan nyawa kita ketika berkendara, yang jika aus fungsi rem kurang optimal. Jika sampai tidak diketahui,